Konversi Basis Angka

Salah satu mata kuliah di periode ini adalah Sistem Digital. Dan materi pembukanya adalah mengenai basis angka, dengan kuliah pembuka yang begitu “wah”, karena tanpa basa basi langsung mendapat tugas yang soalnya gak banyak, hanya 4 soal, tapi diharuskan menulis di kertas folio bergaris, dan ternyata 1 halaman bolak balik kertas folio tersebut full. Continue Reading…

Slideshow (sangat) Sederhana

Banyak sekali plugin jQuery untuk membuat slideshow dengan animasi yang terbilang “wah”. Tetapi adakalanya, misalnya saya sendiri kemarin, membutuhkan animasi untuk slideshow yang ringan, dan (sangat) sederhana. Tentu saja, plugin yang “wah” untuk jQuery yang bertebaran di internet tersebut juga menyediakan opsi untuk hanya menggunakan animasi yang sederhana, tapi dalam kasus yang saya alami, saya harus membuat animasi tersebut dengan script yang sependek-pendeknya. Continue Reading…

Membuat Deretan Abjad dengan loop

Dalam pemrograman, loop atau perulangan tentunya menjadi sesuatu yang boleh dikatakan pasti akan ditemui setiap kali seorang programmer melakukan coding. Bagaimana tidak, tentunya programmer tidak ingin mengetik berulang-ulang setiap pernyataan yang sekiranya bisa diulang, bisa dikarenakan efisiensi, atau bisa juga dikarena memang harus di-ulang, misalnya, menampilkan isi dari sebuah table dari database hingga benar-benar habis.
Continue Reading…

Percantik tombol Upload File HTML

Kita semua yang pernah menggunakan browser internet, pasti sudah pernah mengenal yang namanya upload file. Entah itu melalui email, mengisi CV online, twitter, facebook atau lainnya. Tombol file upload biasanya akan tampil secara default sesuai dengan browsernya. Misalnya, tampilan tombol upload Firefox akan berbeda dengan tampilan pada Google Chrome atau Safari. Hal ini disebabkan engine HTML yang berjalan pada browser tersebut menggunakan style yang berbeda. Continue Reading…

Draggable dengan Javascript

Anda tentu pernah melihat suatu website dimana satu atau lebih elementnya dapat dipindah-pindah dengan metode drag. Apa itu drag? menarik objek? Kurang lebih artinya seperti itu, dengan “draggable object”, kita dapat memindahkan sebuah objek di halaman website (bahkan pada windows, tapi kita batasi pada halaman web saja) hanya dengan menekan mouse, tahan, dan gerakkan mouse tersebut menuju lokasi baru yang diinginkan, kemudian lepaskan mouse. Objek pun berpindah tempat. Continue Reading…